2.07.2013

Favorite Blogger: Pygmalion Land [+Giveaway]

Siapa yang nggak kenal blog bernama Pygmalion Land?
Bagi kalian yang menjadi anggota di grup Indonesian Beauty Blogger atau jika kalian adalah beauty blogger, pasti udah nggak asing lagi dong? ;)
*✿ Pygmalion Land (Beauty, Travel and Culinary) ✿*
source: Pygmalion Land blog
Blog yang berada di tangan dingin seorang perempuan bernama Meilani Chow ini menjadi salah satu beauty blog yang patut diperhitungkan. Sejak post pertama pada bulan April 2011 sampai saat ini, yang berarti sudah hampir 2 tahun, Pygmalion Land sudah dilirik oleh banyak beauty company or shop untuk menjadi partner dan disponsori.
Source: Pygmalion Land Facebook Page
Personally, I'm in love with her blog pertama karena foto-fotonya yang bagus dan looks like a pro ;)

Review produk yang Meilani tulis pun selalu detail, jelas, namun singkat. Ditambah dengan foto-foto yang menunjukkan produk dan bagaimana penggunaannya, juga bagaimana produk terlihat saat dipakai oleh Meilani sendiri. Not to mention, tips and trick cara penggunaan produk yang terkadang disisipkan di review produknya.

Saya suka sekali! Karena tanpa banyak kata, foto yang bagus sudah menjelaskan semuanya. Terkadang bosan bukan kalau harus membaca banyak tulisan? :)

Sejauh ini, review produk yang dia tulis berhasil meracuni saya >_<
Apalagi sekarang dia sedang memulai sebuah segmen baru bernama Beauty Review Under 100k bersama salah satu sponsor. Great idea I think.
Waaa.. bakalan sering teracuni nii :p
Source Pgymalion Land
Review pertama pada segmen ini adalah tentang Etude House Dear Darling Tint yang hanya Rp50.000. Bahkan masih ada diskon 5% bagi pembaca setia Pygmalion Land untuk pembelian di toko sponsor tersebut.
Right now I'm thinking to buy the Red Berry (01). It has such a nice color, right? ;)
Source Pygmalion Land

Review favoritku yang lain adalah tentang The Face Shop New Zealand Volcanic Clay Nose Pack.
Komedo adalah salah satu masalah terbesar yang aku alami. Setiap minggu harus rajin membersihkan atau hidung akan terlihat super eww. :/
So i'm excited to try it when I read her review.
Guess what? I already buy one! kekeke~ :p
Harganya hanya Rp40.000.
Sebenernya, keefektifannya hampir sama dengan Biore pore pack, hanya saja, Clay nose pack ini bisa diaplikasikan di dagu juga dan di tempat lain yang berkomedo.
Source Pygmalion Land

Not so into beauty thing?
Kamu bisa cek post berlabel Travelling. Segmen Travel Poison ini bisa meracuni kamu untuk travelling ke tempat-tempat wisata yang indah. Ada juga tips and trick tentang travelling.
Tentu saja dengan foto-foto nya yang bisa bikin kamu drooling over those beautiful places >_<
Source Pygmalion Land

I hope she will add more tips and trick post. Punya produk-produk bagus tapi kalau tidak tahu cara pakai yang benar tentu akan jadi such a waste kan ya. Always keen on to read tips and trick post.
Overall I really like her blog. To be honest, I try to find but I can't find any thing to be criticized. ^^d

One more very interesting thing!
Saat ini, sampai dengan tgl 5 Maret, Pygmalion Land mengadakan massive giveaway!
Dua grandprize winners masing-masing akan mendapatkan Guess Orginal Handbags plus beauty products dan 4 pemenang lainnya akan mendapatkan paket beauty products.
Giveaway ini tidak terbatas hanya untuk para blogger. Bagi kamu yang tidak memiliki blog pun masih punya kesempatan lho!
Super interesting, right?
I'm in to win one of those lovely package! Especially the bag!
Will you? ;)
Good luck for me and you ^^v

Annyeong!

No comments:

Post a Comment

leave your comment before leaving ;)
i will reply as soon as i can here and i will visit you back..
thanks, i love comments ;D